[MOD] Teri G1, Menghilangkan Denging Pada Volume Max
Teri G1 merupakan digital audio player (DAP) Hi-Res buatan interlokal (Ciawi - Bogor tepatnya 😁), ditenagai DAC ES9023 dan opamp yang dapat di diganti-ganti (rollable).
Ok langsung aja, buat para pemilik Teri G1 yang memiliki kasus seperti yg saya miliki yakni, ketika player di-pause dan volume pada posisi max (gunakan iem / cans sensitif, disini saya menggunakan Co Donguri Shzuku) terdengar suara noise (denging) yang cukup menganggu. Hal ini disebabkan oleh tidak bersihnya dan tidak cukupnya asupan arus yang men-supply DAC Chip ES9023.
style="display:block"
data-ad-client="-"
data-ad-slot="8937794642"
data-ad-format="auto"
data-full-width-responsive="true">
Untuk mengatasi hal tersebut di atas, caranya cukup mudah yakni dengan menambahkan capacitor bypass (Cxx) pada pin 5 Chip ES9023. Standar terpasang adalah 100uf tantalum dan beberapa capacitor ceramic dengan nilai yg lebih rendah, disini saya menambahkan (dengan cara paralel) 220uf solid capacitor dengan ESR rendah. Hasilnya suara noise (denging) hilamg seketika dan menjadi sunyi senyap gelap gulita 😆.
Sekian share modifikasi sederhana dari saya, semoga bermanfaat, salam sumpel kuping ^^
==============================
DISCALIMER
==============================
DO WITH YOUR OWN RISK
RESIKO DITANGGUNG PENUMPANG
Teri G1 - Digital Audio Player #028 |
Ok langsung aja, buat para pemilik Teri G1 yang memiliki kasus seperti yg saya miliki yakni, ketika player di-pause dan volume pada posisi max (gunakan iem / cans sensitif, disini saya menggunakan Co Donguri Shzuku) terdengar suara noise (denging) yang cukup menganggu. Hal ini disebabkan oleh tidak bersihnya dan tidak cukupnya asupan arus yang men-supply DAC Chip ES9023.
style="display:block"
data-ad-client="-"
data-ad-slot="8937794642"
data-ad-format="auto"
data-full-width-responsive="true">
Daleman Teri Player |
Untuk mengatasi hal tersebut di atas, caranya cukup mudah yakni dengan menambahkan capacitor bypass (Cxx) pada pin 5 Chip ES9023. Standar terpasang adalah 100uf tantalum dan beberapa capacitor ceramic dengan nilai yg lebih rendah, disini saya menambahkan (dengan cara paralel) 220uf solid capacitor dengan ESR rendah. Hasilnya suara noise (denging) hilamg seketika dan menjadi sunyi senyap gelap gulita 😆.
Penambahan Capacitor pada Pin 5 DAC ES9023 |
Sekian share modifikasi sederhana dari saya, semoga bermanfaat, salam sumpel kuping ^^
==============================
DISCALIMER
==============================
DO WITH YOUR OWN RISK
RESIKO DITANGGUNG PENUMPANG